Kemajuan dunia internet semakin tumbuh dengan pesat. Beberapa waktu belakangan ini ribuan netter di hebohkan dengan bisnis periklanan Google Adsense yang memang sudah terbukti dapat menghasilkan dolar. Selain itu, berbagai situs pertemanan yang booming dengan konsep social networking adalah Friendster dan akhir2 ini disusul oleh facebook yang melesat menuju papan atas untuk website social networking. Waktu ngenet ber jam2 di gunakan hanya untuk nongkrong di web-web tersebut, karena memang mengasyikan. Meskipun sebenernya sedikit wasting time dan takut dibilang ga nge-trend. Bagimana jika kita gabung aja antara Google Adsense dan Friendster atau facebook ?
Berkenalan dengan Yuwie
Berikut ini Saya perkenalkan anda dengan Yuwie, yaitu sebuah situs persahabatan, pertemanan, atau biasa disebut social network seperti halnya Friendster dan facebook. Yang Tujuan utama adalah untuk mendapatkan banyak teman di dunia maya di seluruh dunia. Hanya saja bedanya di Yuwie kita bisa sekaligus memperoleh penghasilan puluhan ribu dollar. Yuwie adalah satu satunya situs pertemanan yang membayar setiap aktivitas anggotanya dan sudah mempunyai banyak sekali anggota di seluruh dunia, seperti halnya Friendster. Disini kita bisa dapat mencari atau mengumpulkan dollar.
Kenapa yuwie membayar kita?
Sama seperti google adsense, mereka membagi profit dengan kita yang didapat dari iklan yang dipasang di situs2 tersebut sehingga memang di halaman kita akan ada beberapa banner iklan nantinya. atau seperti halnya juga media koran yang ada iklannya, disini halaman profil kita ibaratkan saja koran yang ada iklannya, nah tentunya kita sebagai pemilik koran (profil kita di situs tersebut) pasti dapet dong uang dari iklannya :) .Kita dibayar berdasarkan aktivitas kita. Semuanya dihitung. Mulai dari login, edit profile, upload foto, mengirim atau menjawab pesan, memberi komentar, isi buku tamu, lihat profile orang lain, mencari teman, bergabung dengan forum diskusi, membuat grup sendiri, mengisi blog dengan topik Kamu yang Kamu tentukan sendiri, membuat atau mengisi pooling online, pasang iklan (kalau ada), bermain game (kalau ada) dan lain-lain.Kalau ingin memperbesar penghasilan maka carilah referral (refferal/teman kamu) sebanyak-banyaknya. tentunya dengan Link referensi dari kamu, Referral bebas sampai berapa kita inginkan dan kedalaman hingga 10 level. Seberapa banyak kita bisa dibayar oleh situs2 ini? Setiap halaman yang dibuka/ di lihat (page view), semua itu akan dihitung 1 (satu) dan akan diakumulasikan. hampir sama dengan konsep multi level marketing kalau di dunia real, tapi di sini kita ga perlu modal dan hanya cukup mereferensikan ke teman dan orang lain. dan punya account paypal untuk menerima pembayaran kita. silakan pelajari tentang paypal di www.paypalindonesia.com
Asumsikan saja kamu telah mengajak 3 orang teman dan teman kamu masing-masing mengajak 3 orang juga sepanjang kedalaman 10 level. Kamu dan mereka melakukan klik di Yuwie hanya 1.000 view tiap bulan (maka bisa menghasilkan 3.000 view/jam):- Kamu 10 % x $ 0.5 = $ 0.05
- Level 1 10 % x 3x $ 0.5 = $ 0.15
- Level 2 10 % x 9 x $ 0.5 = $ 0.45
- Level 3 10 % x 27 x $ 0.5 = $ 1.35
- Level 4 4 % x 81 x $ 0.5 = $ 1.62
- Level 5 4 % x 243 x $ 0.5 = $ 4.86
- Level 6 4 % x 729 x $ 0.5 = $ 14.58
- Level 7 4 % x 2187 x $ 0.5 = $ 43.74
- Level 8 4 % x 6561 x $ 0.5 = $ 131.22
- Level 9 10 % x 19683 x $ 0.5 = $ 984.15
- Level 10 30 % x 59049 x $ 0.5 = $ 8857.35
Lihat screenshot bukti pembayaran salah satu member Yuwie ini menghasilkan $26.48 pada bulan ke-2
Yuwie
Penghasilan kamu di Yuwie ditentukan oleh berapa banyak Page Views yang bisa kamu dapat. Rinciannya, setiap kali seseorang membuka halaman dibawah ini, berarti kamu mendapat 1 page view :
• Profile page kamu
• Blog pages kamu
• Halaman view all your friends
• Halaman view all your comments
• Halaman-halaman your pictures
• Halaman-halaman your video pages
• Bila seseorang view shared layout kamu
Semua aktivitas kita dalam Yuwie juga mendapatkan poin yang bernilai dollar diantaranya:
- Jika kamu melakukan segala aktifitas di control panel (edit profil, upload foto/video, kirim pesan, buat blog, add teman, melihat profil orang lain, dan masih banyak lagi lainnya).
- Jika refferal kamu melakukan aktifitas di Yuwie
- Jika profile kamu dilihat oleh member yang lainnya (jadi buatlah profil kamu semenarik mungkin).
- Jika orang lain memberi comment di profil kita.
- Jika orang lain melihat teman kita (jadi nanti banyak-banyaklah add teman). Tidak usah bingung, kamu bisa langsung mulai dari sekarang add teman sebanyak-banyaknya
- Jika orang lain melihat foto yang telah kita upload.
- Jika kamu merubah layout dari profil kamu!!!
Bagaimana cara daftar nya?
Silahkan kamu kunjungi
http://www.yuwie.com/siswanto2009
(Pastikan alamatnya benar)
Lalu pilih SIGN UP,
Kemudian isikan formulir pendaftaranya dengan data data anda..
Keterangan
Choose Your Personal URL ini nanti berguna buat cari teman atau refferal kamu sehingga teman kamu nantinya akan terdaftar atas referensi dari kamu.
Seperti yang saya lakukan saat ini, saya mengundang kamu sebagai teman saya, & berjuang bersama2 memburu dollar
Contoh: http://www.yuwie.com/siswanto2009
Salah satu contoh dari punya saya, kamu cukup mengisikan nama kamu dalam kotak itu aja.
Security Question : pertanyaan rahasia yang berguna ketika kamu lupa password kamu, Eeeeeits jangan lupa isi jawabannya juga di kotak bawahnya ya…
Langkah terakhir adalah beri tanda centang dalam 2 kotak dibawahnya lalu klik Next
Selamat kamu sudah menjadi Anggota dari Yuwie.
Setelah kamu meng klik NEXT maka akan muncul form iklan yang sepertinya kamu diharuskan isi biodata & email kamu juga, tapi anggap aja itu Angin lalu, lewati aja semuanya lembaran halaman iklan tersebut dengan mengKlik tombol SKIP secara terus menerus sampai kamu tiba di halaman profil kamu, biasanya seh itu cukup klik SKIP sekitar 5 halaman saja.
Penutup
Nah bagi kamu yang selama ini hobinya main di Friendster, ayo buruan beralih ke Yuwie. Lebih bermanfaatkan? Bagi yang hobi Google Adsense, kamu juga bisa lo pasang iklan adsense kamu di sini. So gabung aja di Yuwie sekarang, dan ajak segera sobat2 kamu dan saudara2 kamu semua
Sukses
4 comments:
Thanks 4 your information.
thanks jg mas dah join
wah, ak dulu pernah daftar sih.. tp ga pernah ku garap lg...
coba garap lagi bro, kecil2 dibangun dulu siapa tau bisa besar bisa lumayan tuh
tapi aku jarang akses juga sih
lebih fokus ke yg lebih gede
Post a Comment